Thursday, May 23, 2013

Facebook Pro Adalah Pilihan Terbaik Pesbuker

facebook pro untuk pesbuker



Facebook Pro adalah browser yang dikhususkan untuk membuka situs facebook. Situs jejaring sosial nomor satu dan memiliki ratusan juta pengguna aktif tersebut ternyata punya browser khusus yang bersifat free dan portabel. Dengan menggunakan Facebook Pro, anda tidak perlu lagi mengetikkan url dari situs facebook. Cukup dobel klik pada aplikasinya, dan jendela login facebook akan terbuka.

Tentunya ada perbedaan membuka situs facebook memakai Facebook Pro. Jika menggunakan browser konvensional seperti Chrome, Opera, ataupun Firefox anda bisa membuka link di tab baru, tapi di Facebook Pro, hanya ada satu window yang terbuka dan anda sama sekali tidak bisa membuat tab baru untuk link lainnya. Sedangkan untuk masalah kecepatan akses, menurut admin sama saja dan tidak banyak perbedaan.
Tampilan Awal Facebook Pro:

tampilan awal facebook pro


Ada satu fitur cukup menarik di Facebook Pro, yaitu fitur Xtra yang memungkinkan anda untuk merasakan tampilan mobile seperti jika membuka facebook menggunakan perangkat ponsel. Cukup klik menu xtra di sudut kiri atas, lalu pada tampilan berikutnya klik Facebook Light. Admin sendiri merasakan kenyamanan ketika menggunakan fitur xtra ini dikarenakan kecepatan akses yang cukup cepat. Facebook Pro bisa berjalan di sistem operasi berbasis windows seperti XP, Vista, dan 7 serta Mac.


ScreenShoot tampilan facebook mobile




Download Facebook Pro | 4.65 Mb
Copy Link ini di Browser anda
http://www.regedanzter.com/facebook/

Baca Juga Artikel Bermanfaat Lainnya.
1. Cara Mengetahui Email Facebook Teman Yang Tersembunyi
2. Facebook Emoticon Terbaru 2013
3. Bikin Pacar Palsu Di Facebook
4. Mengenal Shortcut Di Facebook
5. Cara Hapus Permanen Akun Facebook

Suka Dengan Artikel Ini ?

4 comments:

  1. di coba gan, thanks buat Link Download nya,

    ReplyDelete
    Replies
    1. sama-sama gan, dan terima kasih kunjungannya

      Delete
  2. wah' gpp nih klw pakek software ini ?

    ReplyDelete
  3. Baru tau fb punya program portable sendiri, izin coba deh :D

    ReplyDelete

Followers

Sponsor Lagi

 
 
Copyright © 2013. Bukan Catatan Manusia Biasa - All Rights Reserved
Design by Luhur Muhammad Fatah | Powered By Blogger.com