Thursday, November 29, 2012

Cara Install Windows 8 Final


Windows 8 adalah sistem operasi terbaru dari Microsoft yang diluncurkan secara resmi 25 Oktober lalu, menawarkan tampilan antarmuka yang berbeda, baru, dan diklaim lebih fleksibel dari Sistem Operasi pendahulunya.

Cara menginstall Windows 8 tidaklah terlalu beda dengan menginstall Windows 7. Hanya terdapat sedikit perbedaan saja. Sebelumnya pastikan komputer sobat sudah memenuhi syarat minimum yang dibutuhkan untuk menginstall Windows 8 ini yaitu:

Wednesday, November 21, 2012

Cara Mendisable Flashdisk Dengan UsbDisabler

Cara Mendisable atau menonaktifkan flashdisk sebenarnya tidak sulit untuk dilakukan. Bisa melalui registry Windows ataupun menggunakan software dari pihak ketiga. Ada beberapa alasan mengapa perlu mendisable flashdisk antara lain:
1. Flashdisk adalah media penyebaran virus yang paling efektif
2. Menjaga Privasi, apalagi jika komputer anda sering dipake orang lain.

Bukan tidak mungkin komputer anda yang tadinya bersih dan aman, bisa menjadi sarang virus bahkan melumpuhkan komputer anda karena mencolok flashdisk tanpa melakukan scan virus. Flashdisk sebagai media penyambung dalam pertukaran data memang sangat membantu, tetapi kitapun perlu waspada agar terhindar dari hal-hal yang tidak diinginkan.

Monday, November 19, 2012

Cara Menormalkan Kembali Ukuran Flashdisk



Pernah mengalami masalah berkurangnya ukuran flashdisk??? Hal seperti ini dapat terjadi karena rusaknya partisi yang ada di flashdisk tersebut, atau karena penyebab lain yang kurang saya tau. heheheh

Ada beberapa perangkat lunak yang bisa digunakan untuk menormalkan kembali ukuran flashdisk. Misalnya Bootice ataupun HP USBdisk Format. Disini saya akan menggunakan tool Bootice. 

Pastikan flashdisknya sudah terpasang dikomputer anda, kemudian download bootice, langsung jalankan file exenya. Dibawah ini tampilan awal bootice.

Friday, November 9, 2012

Cek Berat Badan Ideal Dengan Ideal Mass 2.0



Apakah berat badan anda sudah ideal dengan tinggi anda??? Ada satu perangkat lunak yang bisa menjawab keraguan anda. Dengan tampilan yang sederhana dan minimalis, siapapun bisa menggunakan perangkat lunak ini untuk mengetahui berat badan idealnya.

Wednesday, November 7, 2012

Periksa Harddisk Anda Dengan CrystalDiskInfo



Harddisk sebagai media penyimpanan data yang utama pada komputer tentulah harus selalu dalam keadaan baik dan normal. Suhu yang terlalu tinggi dapat menyebabkan adanya gangguan pada harddisk komputer anda, resiko terbesar tentunya adalah kehilangan data dan informasi yang tersimpan di harddisk tersebut.

Sebelum hal itu terjadi ada baiknya anda selalu mengecek kesehatan harddisk anda menggunakan sebuah perangkat lunak portabel, namanya Crystal Disk Info. Setelah didownload, langsung aja jalankan file exenya, maka akan ditampilkan sejumlah informasi tentang harddisk anda, misalnya suhu, read error rate, spin up time, dll.

Ini hasil screenshot dari netbook saya, yang menunjukkan status harddisk saya masih bagus dan temperaturenya 41 derajat celcius.



Followers

Sponsor Lagi

 
 
Copyright © 2013. Bukan Catatan Manusia Biasa - All Rights Reserved
Design by Luhur Muhammad Fatah | Powered By Blogger.com